Gunakanlah Kunci yang Sesuai

Kemarin aku dan partnerku berencana untuk nglembur penelitian. Kami sampai di kampus sekitar pukul 21.00 WIB. Tidak lama setelah sampai di tempat ngelab, datanglah pak satpam.
Dengan ekspresi yang datar dan terkesan seperti sedang memberi ‘ultimatum’, bapak satpam itu berkata pada kami: “Mbak, saya pesan ya, ini nanti kalau ditinggal2 jangan lupa dikunci ya.. Soalnya kemarin ada yang kehilangan laptop sama handphone” Continue reading

Perjalanan Penelitianku‎

Jadi ceritanya, beberapa waktu yang lalu DPS (Dosen Pembimbing Skripsi) saya memesankan sampel kulit ikan (lagi) ke Kalimantan, karena kami kekurangan sampel. Dua hari yang lalu, supplier yang menjual kulit ikan sms saya, dan meminta untuk mengambil sampel di bandara Adisucipto besok. Namun ternyata barang tersebut tidak bisa langsung sampai di Jogja (harus transit di Jakarta dulu). Jadi sampel tersebut kami ambil keesokan harinya lagi jam 10 pagi. Continue reading